Tutup
Sulawesi Tengah

Lihatlah, Indahnya Purnama di 1 Januari 2018 di Langit Palu

×

Lihatlah, Indahnya Purnama di 1 Januari 2018 di Langit Palu

Sebarkan artikel ini
Purnama di langit Palu. (Foto:Rangga)

PALU, Kabar Selebes – Hari ini tanggal 1 Januari 2018, hari pertama di tahun baru dan beberapa jam setelah langit Palu diserbu oleh jutaan petasan dan kembang api, terlihat langit Kota Palu sangat cerah.

Malam ini, bulan purnama terlihat jelas dari ufuk timur Kota Palu. Tanpa malu-malu karena memang langit tengah sangat bersahabat. Jernih tanpa ada awan yang menutupi.

Advertising

Full Moon. Romantis. Inilah suasana yang mengawali hari pertama di tahun 2018 ini.
Semoga ini pertanda tahun ini adalah tahun keberhasilan kita semua. AMIN.
Redaksi

Silakan komentar Anda Disini….