Tutup
Sulawesi Tengah

Gelar Diklatcab, BPC HIPMI Touna Diminta lebih Maju dari Daerah Lain

61
×

Gelar Diklatcab, BPC HIPMI Touna Diminta lebih Maju dari Daerah Lain

Sebarkan artikel ini

AMPANA, kabar Selebes – BPD Himpunan pengusaha muda Indonesia HIPMI   gelar pendidikan dan pelatihan (Diklatcab) Hipmi  dengan tema “Bersama Hipmi Touna Maju.

Ketua Umum BPD HIPMI Sulteng Nadim Bajamal yang diwakili oleh Syaoqi U Alhabsyi yang juga sebagai pelaksana muscab membuka secara resmi Diklatcab HIPMI Touna bertempat di Marina, senin  (14/11/2022).

Advertisment
BACA JUGA :  Tak dapat perhatian, KM Kapia Touna karam sendiri, Belum Ada pihak  Bertanggung Jawab
Scroll hingga akhir

Syaoqi dalam sambutannya menyampaikan amanat dari ketua umum ucapan rasa terima kasi atas terlaksana Diklatcab dan Muscab HIPMI Touna yang sudah lama dipersiapkan.

Demikian pula ucapan terima kasih kepada prmuda pemuda Tojo Unauna yang begitu antusias yang mau tumbuh bersama untuk memajukan daerah agar lebih maju lagi dan diharapkan BPC HIPMI Touna bisa lebih maju dari BPC lainnya.

BACA JUGA :  Kemenkumham Sulteng Serahkan Sertifikat KIK Tradisi Moraa ke Pemkab Tojo Unauna

Lanjut Shaoqi bahwa diklatcab ini menjadi syarat sebagai pengurus, dan bagi mereka yang tidak mengikuti acara pendidikan dan pelatihan ini tidak bisa menjadi pengurus .

“Kalau ada kawan kawan yang mau  jadi pengurus di atasnya lagi bisa ikut musda dan sampai jenjang BPP HIPMI harus ikut  Lemhanas,” kata Shaoqi.

Diklatcab HIPMI Touna  juga menghadirkan para narasumber masing-masing Kepala Dinas Pariwisata Tojo Unauna  dan Kepala Dinas Perikanan. Sementara Calon  Ketua Umum BPC HIPMI Touna Fadly Kamdori ikut juga dalam diklatcab.(shl)

BACA JUGA :  Nikmati Keindahan Pantai Ketapang dan Kelezatan Kuliner Lokal di Dondo Barat, Ampana

Laporan : Saiful Hulungo